PELATIHAN PENGGUNAAN APLIKASI LIKARI UNTUK PENUNJANG BELAJAR KOSA KATA BAHASA JEPANG BAGI PELAJAR DI SMA NEGERI 7 PADANG
Abstract
Pemahaman kosakata menjadi salah satu aspek sangat penting dalam penguasaan bahasa Jepang. Banyak pembelajar bahasa jepang kesulitan dalam memahami dan menghafal kosa kata. Aplikasi Likari merupakan inovasi pembelajaran Bahasa Jepang berbasis mobile learning yang dapat digunakan untuk menjawab permasalahan dalam pemahaman kosakata dalam pembelajaran bahasa Jepang. Aplikasi Likari menggunakan metode menggunakan metode pembelajaran bahasa dengan menghapal 5 kosa kata dalam sehari. Aplikasi Likari dilengkapi dengan fitur-fitur pendukung dalam menunjang pembelajaran kosa kata dalam bahasa Jepang. Kegiatan pengabdian kepada masyarat ini berupa pelatihan. SMAN 7 Padang menjadi mitra dalam kegiatan PKM yang sasarannya adalah pelajar dan guru mata pelajaran terkait. Terdapat materi terkait dengan materi pengenalan aplikasi Likari, penggunaan fitur aplikasi Likari, dan pemahaman belajar kosa kata Bahasa Jepang dengan aplikasi Likari. Pelaksanaan PKM ini menggunakan metode observasi lapangan, wawancara, presentasi, diskusi, praktik lapangan, dan pendampingan, yang terbagi menjadi 4 tahapan mulai dari persiapan, pelatihan, pendampingan dan evaluasi. Penggunaan aplikasi Likari membantu siswa untuk belajar kosa kata bahasa Jepang dengan lebih mudah dan menyenangkan. Aplikasi ini menawarkan fitur-fitur interaktif yang mendukung proses pembelajaran secara mandiri, sehingga siswa dapat terus belajar di luar jam pelajaran formal.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 diana kartika, Syahrial, Eduardus Agusli

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Pernyataan Hak Cipta dan Lisensi
Hak Cipta :
Penulis yang mempublikasikan naskahnya pada Jurnal ini menyetujui ketentuan berikut:
Hak cipta pada setiap artikel adalah milik penulis.
- Penulis mengakui bahwa Jurnal Implementasi Riset (IRIS) berhak sebagai yang mempublikasikan pertama kali dengan lisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.
- Penulis dapat memasukan tulisan secara terpisah, mengatur distribusi non-ekskulif dari naskah yang telah terbit di jurnal ini ke dalam versi yang lain (misal: dikirim ke respository institusi penulis, publikasi kedalam buku, dan lain-lain), dengan mengakui bahwa naskah telah terbit pertama kali pada Jurnal Implementasi Riset (IRIS).
Lisensi :
Jurnal IRIS diterbitkan berdasarkan ketentuan Creative Commons Attribution 4.0 International License. Lisensi ini mengizinkan setiap orang untuk menyalin dan menyebarluaskan kembali materi ini dalam bentuk atau format apapun, menggubah, mengubah, dan membuat turunan dari materi ini untuk kepentingan apapun, termasuk kepentingan komersial, selama mereka mencantumkan kredit kepada Penulis atas ciptaan asli.